Perempuan Mahardhika, Author at Perempuan Mahardhika - Page 2 of 19

wave
Focus Group Discussion Situasi Perempuan Muda Dalam Budaya Patriarki Di Kota Makassar

Pada hari Rabu, 21 Agustus 2024 Perempuan Mahardhika Makassar menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) mengenai “Bagaimana Situasi Perempuan Muda dalam ...

Peluncuran Posko Paralegal Perempuan Mahardhika Makassar dan Dialog Multipihak: Memperkuat Implementasi UU TPKS di Kota Makassar

Perempuan Mahardhika Makassar telah menyelenggarakan Dialog Multipihak : Memperkuat Implementasi Undang-Undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (UU TPKS) di Kota Makassar ...

Paralegal Perempuan Mahardhika Samarinda Siap Bantu Perempuan Muda Korban Kekerasan Berbasis Gender

Salah satu korban yang rentan mengalami kekerasan berbasis gender ialah perempuan muda. Salah satunya, pada relasi pacaran. Bentuk-bentuk kekerasan berpotensi ...

Sosialisasi UU TPKS di Samarinda Seberang: Langkah Memutus Rantai Kekerasan Terhadap Perempuan

SAMARINDA – Perempuan Mahardhika Samarinda melakukan sosialisasi tentang Undang-undang Nomor 12 Tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (TPKS) di ...

Pers Rilis: Kami Ojol Pekerja Bukan Mitra, Lawan Rezim Aplikator Jahanam Tuntut Hak Atas Kerja Layak dan Jaminan Kesejahteraan!

Serang, 29 Agustus 2024—Pada pertengahan tahun 2017 platform aplikasi ride hailling atau yang umum publik kenal sebagi ojek daring/online (ojol) ...

31 Tahun Marsinah Dibunuh Orde Baru: Obor Perlawanan Tidak Pernah Padam, Marsinah Berlipat Ganda

Pernyataan Sikap Aksi Perempuan Indonesia Jakarta, 8 Mei 2024   Sabtu, 8 Mei 1993, mayat seorang Perempuan berumur 24 Tahun ...

Aksi Perempuan Indonesia Menuntut Pemerintah Hentikan Eksploitasi Sumber Daya Alam, Buruh, Perempuan dan Rakyat! Naikkan Upah, Kurangi Jam Kerja! Sahkan RUU PPRT! Lawan Kekerasan, Pelecehan dan Diskriminasi!

Jakarta, 1 Mei 2024 “Gerakan Perempuan adalah Pemberontakan Terhadap Penindasan, Menghancurkan Dinding-Dinding Ketidakadilan dan Hegemoni Kekuasaan “ Sejarah gerakan perempuan ...

Guru Non ASN: Rentan Eksploitasi dan Disingkirkan

Guru adalah buruh. Itulah tiga kata, yang belum tentu semua guru saling sepakat–walau sebenarnya pihak-pihak yang tidak sepakat justru merupakan ...

Pers Release: Perempuan Indonesia Geruduk Istana, Adili Jokowi Perusak Demokrasi

  Hari Perempuan Internasional 2024 “Perempuan Indonesia Geruduk Istana, Adili Jokowi, Perusak Demokrasi!” Gedung YLBHI – Selasa, 5 Maret 2024 ...

Aku Buruh Perempuan, Melawan Skorsing, Ini Kisahku

Perkenalkan nama saya Eti Sulastri. Biasa dipanggil Eti. Sehari-hari saya bekerja sebagai buruh di PT. X, pabrik garmen yang bertempat ...