» Fira Bas

wave
Mirabal Bersaudara: Dibunuh Karena Mereka Perempuan

Dibawah rezim gender Trujillo, perempuan yang melawan subordinasi dan budaya machosime dianggap sebagai sebuah ancaman. Mereka dianggap lebih memberontak daripada rekan lelakinya serta mengganggu sistem politik yang masih melanggengkan budaya machoisme.

Kekerasan Seksual di Dunia Kerja, Tidak Sebatas Tempat Kerja

Kerja layak yang bebas dari kekerasan tentunya akan mempengaruhi akses kerja bagi perempuan, oleh karena itu penting sekali bagi negara-negara ikut meratitifkasinya agar bisa mengambil Langkah-langkah untuk mengadopsi hukum dan regulasi dalam menghapus kekerasan dan pelecehan di dunia kerja termasuk kekerasan berbasis gender.

Undang Undang Cipta Kerja Merampas Kerja Masyarakat Adat

Selain itu, RUU Masyarakat Adat juga memberikan perlindungan terhadap perempuan dari eksploitasi seksual. Pada kenyataannya prostitusi masuk ketika industri besar masuk ke dalam wilayah adat.

Membedah UU Cipta Kerja Melalui Instrumen Politik Hukum

Metode Omnibus Law sebagai jalan pintas tidak akan menyelesaikan masalah pengangguran di tengah pandemi. Sedangkan akar masalah dari kesulitan perizinan dan aturan yang tumpang tindih di Indonesia ada pada korupsi (13.8%) dan birokrasi pemerintah yang tidak efisien (11.1%) (berdasarkan studi Global Competitiveness Report 2017-2018).

Mendorong Terciptanya Kondisi Kerja Sehat Bagi PRT

Lita Anggraini, koordinator Nasional JALA PRT menyebutkan bahwa dalam RUU PRT, PRT akan mendapatkan jaminan kesehatan. "Siapapun yang berprofesi sebagai PRT sudah seharusnya menjadi penerima bantuan iuran."

Membaca Rezim Gender 2020

Tentunya penting sekali untuk membaca rezim gender yang dialami perempuan di Indonesia karena penindasan perempuan saling berkelindan satu sama lain dan menyerang perempuan di berbagai lapisan masyarakat.

Mengenal Rezim Gender

Ita menjelaskan bahwa rezim gender selalu menggunakan seksualitas untuk menyerang perempuan.

Perjuangan Pengorganisasian Pekerja Rumah Tangga

Pengorganisasian Pekerja Rumah Tangga yang dilakukan Lita dengan kawan-kawannya menunjukkan bagaimana perempuan mengorganisir dirinya dengan bergerilya dari pintu ke pintu, dari kota ke kota hingga mencari dukungan ke mancanegara.

Sulitnya Menjadi Perempuan Lajang di Indonesia

Hirarki yang menempatkan perempuan di bawah, dibutuhkan oleh kapitalisme agar tugas-tugas reproduksi sosial seperti mengurus rumah tangga dan mengasuh anak dapat dibebankan kepada perempuan.

Paduan Suara Dialita: Musik untuk Pemulihan dan Merawat Harapan

Anggota Dialita yang bernama Utati dan Muji dibantu Sudiyami kemudian mengumpulkan lagu-lagu yang diciptakan selama para tahanan politik berada di tahanan. Mereka berharap dengan dikumpulkannya lagu-lagu tersebut, anak-anak muda di masa depan dapat belajar dari sejarah kelam bangsa Indonesia, yang hingga hari ini tidak mendapatkan pengakuan dari negaranya sendiri.