oleh perempuan mahardhika | Feb 13, 2020
Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki aturan khusus untuk menyoal kekerasan di dalam rumah tangga. Sebagai salah satu capaian penting gerakan perempuan, pada September 2004 pemerintah Indonesia mensahkan UU No 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan...
oleh perempuan mahardhika | Nov 8, 2019 | Demokrasi, Perspektif
Sebagai agent of change, daya tawar utama seorang mahasiswa atau mahasiswi adalah pola pikir yang kritis, baik di dalam ruang kelas maupun kritis terhadap permasalahan sosial. Akan tetapi, dalam dua dekade terakhir, pola pikir kritis tersebut mengalami penyempitan...
oleh perempuan mahardhika | Okt 28, 2019 | Demokrasi, Perspektif
Selasa (22 Oktober 2019) Kolektif Rosa mengadakan Diskusi Mingguan di teras Fakultas Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah. Pembahasan yang diangkat dalam diskusi tersebut adalah tentang Miskonsepsi terhadap RUU Penghapusan Kekerasan Seksual. Adapun...
oleh perempuan mahardhika | Okt 11, 2019 | Perspektif
Nancy Fraser adalah salah satu pemikir teori kritis dan pemikir feminis paling terkemuka saat ini. Dia adalah Profesor Filsafat dan PolitikĀ di New School for Social Research New York. Dari sejumlah publikasi yang banyak dibaca oleh publik, salah satunya berjudul...
oleh perempuan mahardhika | Agu 24, 2019 | Perspektif
Halo teman-teman, Perkenalkan, kami Perempuan Mahardhika, sebuah organisasi perempuan yang sesuai namanya, memiliki cita-cita untuk Merdeka. Perjuangan yang kami lakukan bervisi untuk kemerdekaan perempuan lepas dari segala bentuk kekerasan dan diskriminasi, bebas...