Ngobras #20: Cerita Pekerja Mahasiswa, Antara Kebutuhan Belajar dan Bertahan Hidup

Menjadi mahasiswa itu macam-macam jenisnya, tak sedikit juga yang sambil bekerja juga sambil belajar. Episode ini akan mengangkat mengenai “Cerita Pekerja Mahasiswa, Antara Kebutuhan Belajar dan Bertahan Hidup.” Dipandu oleh Anna Desliani dari Perempuan Mahardhika dan menghadirkan Tesa Mala dan Ai Karlina Aditama, keduanya adalah mahassiwa yang juga bekerja.

Perempuan Mahardhika

Comments

wave
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Press ESC to close